About

Ayah dari seorang Putri cantik benama calya.yang mencoba berbagi apa yang saya miliki dan apa yang saya ketahui. Mengenal blogs sejak 2004, Belajar internet marketing sejak 2011 akhir dan Menjadikanya Internet marketing sebagai Pekerjaan tetapnya , Pernah bekerja Di Perusahaan Electronics  berasal  dari korea Selatan. Sekarang Masih bekerja  Frelance di perusahaan Kontraktor interior.

Blog ini berisi tulisan ayahcalya dalam membangun bisnis online melalui internet marketing, dan Fokus tulisan dalam blog ini cenderung ke Amazon affiliate marketing karena beberapa pertimbangan ayah diantaranya:

  1. Amazon adalah Online Merchant terbesar di dunia maya (silahkan check disini)
  2. Amazon Memiliki Produk Lebih lengkap sehingga kita bisa mencari product
  3. Konsumen akan lebih Nyaman Dan percaya belanja di amazon dari pada di merchant yang kecil dengan begitu konversi penjualan nya akan lebih besar.
  4. Sudah Ada di 9 negara (Amerika, Inggris, Spayol, German, Italia, Cina, Canada, Prancis , dan Jepang)
  5. Sebagai affiliate tidak ada persyaratan khusus dan tidak perlu approve oleh si pemilik produk jika ada produk dari pihak ketiga.
  6. di amazon sudah di lengkapi konsumen review, rating, dan deskripsi produk yang lengkap sehingga memudahkan affiliate untuk membuat review ulang.
Blog ini sendiri lahir atas sindiran aka debusto di komunitas Blogger cikarang , di mana dalam tulisanya tersebut mengingatkan saya "janganlah anda hanya menjadi blogger monitisezer ( blogger matre) ,Tapi  jadilah bloger Yang baik dan Benar " dari situlah maka ada keinginan ayah untuk Berbagi dan Menyemangati para internet Marketing pemula,  sehingga kelak menjadi rujukan para blogger dalam Membangun bisnis online melalui amazon affiliate

Materi dalam Blog ini sebagian besar adalah tulisan dari ayah calya, namun ada sebagian gambar yang di ambil dari google, apabila anda merasa keberatan dengan di pakainya gambar di blog ini silahkan untuk Menghubungi saya melalui Contact form yang ayah sediakan, dengan senang hati ayah calya akan Menghapus gambar yang di maksut serta meminta maaf atas dimuatnya gambar anda.

Artikel Blog

Artikel seo

Artikel Bisnis Online

Artikel kuliner